- Back to Home »
- Dokumentasi , Eskul , Informasi , Kegiatan Tim IT »
- Kegiatan Tadarus Tim IT di Bulan Ramadhan
Posted by : Tim IT SMP Negeri 2 Jatisari
Selasa, 28 Maret 2023
Assalamu'alaikum Wr. Wb
Tim IT SMP Negeri 2 Jatisari melaksanakan kegiatan tadarus bersama yang dilakukan pada hari Sabtu tanggal 25 Maret 2023 mereka membaca secara bergantian. Mereka dibimbing oleh Mr. Eka Kodri Ramdani S. Pd., Gr. Berikut dokumentasi-dokumentasi dari kegiatan tersebut:
Demikian potret dokumentasi dari kegiatan tersebut. Meskipun masih banyak yang belum lancar dan juga dalam tajwid dan makhrojnya belum benar-benar bisa, mereka harus belajar tajwid lebih dalam lagi dan dalam membaca Al-Qur'an juga belum bisa semaksimal. Semoga kedepanya lebih bisa dalam membaca Al-Qur'an. Amin YRA. Terima Kasih.
Wassalamu'alaikum Wr. Wb.
Keterangan Redaksi:
PenulisTim IT SMP Negeri 2 Jatisari
Fitra Barkah Ramadhan